-->

Pengrtian telnet dan cara mengaktifkan

pengertian_telnet_dan_cara_menjalankannya
Pengertian Telnet (Telecommunication Network) adalah sebuah fitur yang ada pada system operasi windows 10 yang berfungsi untuk meremote sebuah device dari komputer yang sedang di operasikan, device yang di maksud ini adalah komputer, komputer server, dan MikroTik. Cara menggunakan telnet ini sangatlah mudah dan sangat sederhana, contoh nya yaitu penggunaan telnet pada MikroTik. Caranya begitu simple yaitu kita hanya perlu menjalankan dan mengoperasikan  CMD (Command prompt) dengan mengetikkan perintah "telnet IP_Mikrotik", dan akan secara otomatis tampilan pada CMD di komputer anda akan berubah menjadi tampilan halaman login pada mikrotik.
Namun tidak seperti pada versi windows-windows sebelumnya yang secara default atau otomatis telnet sudah aktif dan bisa digunakan, dan apabila kita mengetikan perintah "telnet (IP_Mikrotik)" maka akan secara otomatis langsung di arahkan ke halaman login mikrotik. Dan pada windows10 ini berbeda, ketika kita mengetikan perintah tersebut, maka komputer kita akan mendapatkan pesan seperti berikut ini :
'telnet' is no recognized as an internal or external command,
operable program or batch file
yang artinya adalah bahwa perintah "telnet" tersebut tidak di ketahui atau tidak cocok dengan perintah yang ada pada system operasi windows10 tersebut di program atau pun  file batch. Maka dari itu untuk cara mengatasi dan menghilangkan pesan tersebut dan untuk menggunakan telnet di komputer kita. Kita harus mengaktifkannya terlebih dahulu melalui menu Programs & Features yang ada di windows10, untuk cara mengaktifkanya kalian bisa membaca nya di bawah ini :

A. Cara Mengaktifkan Fitur Telnet di Windows 10:

1. Pertama yaitu kalian harus membuka halaman Programs & Features di Control Panel atau kalian bisa membukanya dengan mencari Programs & Features di menu search pada windows 10 lalu klik dua kali.
2. Menampilkan Halaman Turn Windows Features On or Off di control panel. Pada halaman programs & features yang sudah di buka tadi lihat dan cari lah tab navigasi  "Turn Windows Features On or Off" kemudian klik dua kali untuk membukanya.
3. Maka selanjutnya yaitu kalian cari folder yang berjudul "Telnet Client" setelah ketemu maka berikan tanda ceklis atau tanda centang dan kemudian klik Ok.
4. Jika sudah mengikuti langkah di atas maka tunggu beberapa saat sehingga muncul tulisa "windows completed the requested changes" jika sudh muncul tulisan tersebuta maka secarah otomatis telnet hidup dan siap di operasikan.

Baca juga :  1. 2 Cara mudah untuk mengatasi windows update di windows 10
                          2. 5 Cara mudah untuk mengatasi blue screen di pc/laptop 

B. Cara Menggunakan Telnet di windows 10

Untuk cara menjalankan telnet ini sangatlah mudah dan tidak membutuhkan waktu yang lama, berikut cara nya:
1. Jalankan Command Prompt (CMD)
Untuk menjalankan CMD, kalian bisa menekan tombol windows + R ketik CMD lalu enter.
2. Telnet
Pada halaman CMD, maka kalian ketikan perintah "telnet" tanda kutip untuk menjalankan fitur telnet tersebut, dan jika kalian ingin meremote sebuah server ataupun mikrotik, kalian tinggal ketik perintah telnet IP_Server. Contoh apa bila saya meremote sebuah mikrotik, maka perintahnya menjadi seperti ini telnet 192.168.6.1 (ip dimikrotik) Jika perintah yang di tuliskan benar, maka secra otomatis CMD akan langsug mengarahkan kalian ke tampilan halaman login server / logi mikrotik yang akan di remote tadi.
Ok itulah artikel Pengrtian dari telnet dan cara mengaktifkan dan cara menjalankanya, bila ada yang kurang dari artikel diatas kalian bisa menambahkan nya di kolom komentar di bawah ini , sekian terimakasih.

0 Response to "Pengrtian telnet dan cara mengaktifkan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel